Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.debritto.sch.id//jspui/handle/123456789/163
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorLudwi, Chrispinus Jonathan-
dc.contributor.authorAji, Bernadus Awatara Saka Wira-
dc.contributor.authorCahyo, Alexander Dimas-
dc.date.accessioned2025-03-24T07:54:15Z-
dc.date.available2025-03-24T07:54:15Z-
dc.date.issued2025-03-07-
dc.identifier.urihttps://repository.debritto.sch.id//jspui/handle/123456789/163-
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan membandingkan dampak penggunaan gadget terhadap pola hidup Generasi Z dan Generasi Y. Generasi Z, yang dikenal sebagai "digital natives," tumbuh dengan akses teknologi yang tinggi, menjadikan gadget sebagai bagian integral dari kehidupan mereka untuk hiburan, pendidikan, dan pembentukan identitas sosial. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik wawancara semi-terstruktur. Responden terdiri dari enam individu yang dipilih secara purposive sampling, masing-masing tiga orang dari Generasi Z dan Generasi Y. Subyek penelitian tertuju pada individu yang memiliki tahun kelahiran pada awal tahun 1980an sampai pertengahan 1990an (Generasi Y), dan juga individu yang memiliki tahun kelahiran pertengahan 1990an hingga 2010 (Generasi Z). Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan gadget berdampak signifikan pada kesehatan fisik, seperti gangguan penglihatan, postur tubuh yang buruk, dan penurunan aktivitas fisik, ditemukan pula bahwa penggunaan gadget yang berlebihan menyebabkan penurunan kualitas tidur, rasa malas bergerak, dan kecenderungan ketergantungan pada teknologi. Selain itu, pola interaksi sosial kedua generasi berbeda; Generasi Z cenderung memilih komunikasi tatap muka karena dianggap lebih ekspresif, sedangkan Generasi Y lebih nyaman dengan komunikasi daring karena fleksibilitas dan kemudahan yang ditawarkan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa meskipun gadget memberikan manfaat signifikan dalam kehidupan sehari-hari, penggunaan berlebihan dapat membawa dampak negatif terhadap kesehatan dan pola interaksi sosial.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherSMA Kolese De Brittoen_US
dc.subjectGadgeten_US
dc.subjectGenerasi Zen_US
dc.subjectGenerasi Yen_US
dc.subjectKesehatan Fisiken_US
dc.subjectPola Interaksi Sosialen_US
dc.titleANALISIS PERBANDINGAN DAMPAK PENGGUNAAN GADGET TERHADAP POLA HIDUP GENERASI Z DAN Yen_US
dc.typeWorking Paperen_US
Appears in Collections:Tahun Ajaran 2024 / 2025



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.