Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.debritto.sch.id//jspui/handle/123456789/153
Title: Analisis Kegiatan Pembuatan Konten Di Kelas C Pengembangan Diri “Content Creator” SMA Kolese De Britto
Authors: Putra, Antonius Yudhistira Widya
Yuveardhitra, Stanislas Audens
Danteniel, Yosef Xavier
Susanto, Iwan S.Pd.
Keywords: Konten Kreator
Kualitatif
Kelas Pengembangan Diri
SMA Kolese De Britto
Siswa
Issue Date: 7-Mar-2025
Publisher: SMA Kolese De Britto
Abstract: Penelitian ini menganalisis proses pembuatan konten dan dampaknya bagi siswa kelas C "Content Creator" di SMA Kolese De Britto pada tahun ajaran 2024/2025. Metode yang digunakan adalah kualitatif-deskriptif, dengan pengumpulan data melalui angket di Google Form. Hasil menunjukkan bahwa siswa melakukan langkah-langkah seperti brainstorming, perencanaan, shooting, editing, dan publikasi. Pembuatan konten berfungsi sebagai sarana pengembangan diri, meningkatkan kreativitas, kemampuan teknis, dan relasi sosial, meskipun ada tantangan seperti gangguan akademik dan manajemen waktu. Sebagian besar siswa tidak menjadikan konten kreator sebagai fokus utama, melainkan aktivitas sampingan. Penelitian menyimpulkan bahwa dengan manajemen waktu yang baik, pembuatan konten dapat membantu siswa mengasah keterampilan dan menjelajahi peluang karir di masa depan.
URI: https://repository.debritto.sch.id//jspui/handle/123456789/153
Appears in Collections:Tahun Ajaran 2024 / 2025

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SUMMARY KI - 17916 STANISLAS AUDENS YUVEARDHITRA_watermark.pdf5.72 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.